OPTIMALISASI PERSIAPAN PENILAIAN KOTA/KABUPATEN BANDUNG SEHAT PRA VERIFIKASI PENILAIAN LAPANGAN

OPTIMALISASI PERSIAPAN PENILAIAN KOTA/KABUPATEN BANDUNG SEHAT PRA VERIFIKASI PENILAIAN LAPANGAN

Pemerintah Kabupaten Bandung bersama lintas sektor terus memantapkan langkah dalam persiapan penilaian lapangan pra verifikasi Kabupaten Bandung Sehat.

Semangat kolaborasi, gotong royong, dan komitmen bersama menjadi kunci mewujudkan lingkungan yang bersih, sehat, dan berkelanjutan.