MONITORING EVALUASI PERSIAPAN GEDUNG POSKESDES ILP DI DESA SUGIHMUKTI

MONITORING EVALUASI PERSIAPAN GEDUNG POSKESDES ILP DI DESA SUGIHMUKTI

Ibu dr. Hj. Yuli Irnawaty Mosjasari, MM selaku Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung beserta melakukan monitoring dan evaluasi persiapan pembangunan gedung Poskesdes ILP (Integrasi Layanan Primer) di Desa Sugihmukti.

Langkah ini merupakan bagian dari upaya memastikan kesiapan sarana kesehatan demi pelayanan yang optimal bagi masyarakat